Seniman kelahiran Brasil , yang menetap di Connecticut, Dalton Ghetti mengubah ujung pensil menjadi patung mikro yang menakjubkan. Karya miniatur ini adalah proyek sampingan untuk seorang tukang kayu profesional, yang telah menyempurnakan seni ini selama 25 tahun terakhir. Dalton menggunakan pisau silet, jarum jahit, pisau pahat, tangan yang stabil dan memerlukan kesabaran tingkat tinggi yang luar biasa untuk membuat satu pahatan yang dapat memakan waktu berbulan-bulan bahkan selama beberapa tahun. Tidak semua karya yang dihasilkan sempurna,untuk menghasilkan sebuah karya dia banyak menghabiskan banyak sekali pensil. Salah satu hal yang paling menarik tentang karya seni kecil adalah bahwa ia tidak pernah menjual mereka, hanya diberikan ke teman sebagai hadiah. melalui telegraph.co.uk
0 komentar:
Posting Komentar